Cempaka Putih - Kunjungan Donatur
Senin (11/1/2021) Graha Yatim dan Dhuafa Cabang Cempaka Putih
Dalam rangka peringatan anniversary PT Seputar Informasi Properti, staff perwakilan PT SPI melakukan kunjungan ke Gray. Untuk memberikan santunan kepada anak yatim yang ada di asrama. Acara ini dimulai dengan sambutan oleh perwakilan PT SPI dan kepala asrama Gray cempaka putih. Dilanjutkan dengan acara doa bersama anak-anak. Ditutup dengan penyerahan santunan dan sesi dokumentasi.
Kebahagiaan terlihat di hati anak-anak. Mereka menikmati runtutan acara demi acara dengan baik. Jazakallahu khairan katsiran untuk seluruh anggota PT SPI. Semoga senantiasa dalam lindungan Allah dan sukses selalu. Aamiin…
Comments are closed.